Resep Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk

Resep Kue Nusantara | Resep Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk | Assalamu'alaikum Wr Wb, terima kasih udah mampir di blog saya. kali ini saya akan berbagi tentang Resep Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk.
Resep Nusantara | Resep Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk
Kue Pukis merupaka salah satu jenis kue tradisuonal indonesia.Teksturnya yang lembut, membuat kue ini sangat cocok untuk anak - anak, remaja, dewasa, dan juga orang tua.

Sebelum kita memulai membuat Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk, kit harus menyiapkan bahan - bahannya terlebih dahulu.

Berikut adalah bahan  yang harus dipersiapkan untuk membuat Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk:
1. 0,2 L - 1,8 L santan.
2. ½ sendok makan ragi instan
3. 0,5 L - 0,6 L air hangat
4. 3 butir telur ayam
5. 0,1 Kg gula pasir
6. 0,15 Kg tepung terigu
7. 1 buah kentang yang sudah dicuci bersih dan kemudian diporong menjdi dua bagian lau rebus hingga empuk, kemudian tiriskan dan haluskan
Setelah kita selesai menyiapkan bahan - bahan untuk membuat Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk barulah kita masuki tahap selanjutnya, yaitu membuat Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk

Berikut tahap - tahap pembuatan Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk:
1. Pertama masak santan sampai mendidih. lalu Angkat dan Diamkan hingga air santan menjadi hangat.
2. Kemudian Ambil wadah yang sudah diisi air hangat, lalu masukkan ragi kedalam wadah tersebut. aduk hingga berbuih.
3. Setelah itu campur telur dan gula kedalam wadah, lalu kocok hingga mulai kaku, mengental dan mengembang.
4. Selanjutnya tambahkan sedikit demi sedikit terigu sambil terus diaduk biar rata.
5. Setelah itu masukkan larutan ragi yang telah dibuat sebelumnya, lalu masukkan kentang halus disusul dengan santan, kcok terus sampai rata.
7. Kemudian diamkan selama 15 menit.
8. Panaskan cetakan pukis menggunakan api kecil-sedang, pastikan panas cetakannya merata dan harus benar- benar panas.
9. Oleskan margarin pada lubang cetakan, kemudia tuang adonan hingga 2/3 penuh, lalu tutup.
10. Jika bagian atas adonan sudah mulai matang mengering, segera taburkan topping, kemudian tutup lagi dan tunggu hingga topping menempel (jika meises dan keju biasanya hingga meleleh) lalu tutup kembali, dan angkat setelah kurang lebih 1 menit.
11. Kue Pukis Kentang Khas Banyumas Siap Dihidangkan.
Demikianlah pembahasan kita tentang Resep Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk pada artikel kali ini. atau bisa klik Resep Kue Lumpur | Nikmat dan Mewah atau bisa klik Resep Kue Nastar Spesial | Nikmat dan atau klik Resep Kue Lapis Tepung Beras | Enak dan Nikmat. Terima kasih semoga beranfaat. Wassalamu'alaikum Wr Wb.

Publish by : Eko Saputra
Title : Resep Kue Pukis Enak | Manis dan Empuk
Newer Posts Older Posts
© Copyright Resep Makanan dan Minuman Nusantara Published.. Blogger Templates
Back To Top